Senin, 19 Maret 2012

Sharing koneksi internet dengan Linux

Berbagi Di :
Sharing koneksi internet dengan Linux - Sedikit tips untuk anda yang ingin melakukan sharing koneksi inteernet dengan operasi Linux. Anda yang sudah mahir dengan OS Linux pasti gampang untuk melakukan comand-comandnya di terminal, jadi yang pemula jangan menyerah. Sharing internet ini saya ambil dari artikel kk perguruan.. hehe

Silahkan di terapkan yah, atau ayng untuk bahan skripsi bisa juga di ambil heheh !!


Peralatan ->
1. PC/ Laptop dengan OS Ubuntu 11.04 (distro apa aja sebenarnya ga masalah)
2. Modem Smart AC682 (bisa didapatkan di Alfamart terdekat). Dimana modem sebagai dialup dengan adanya ppp0 yg bisa di cek
$ifconfig -a
3. Virtual box 4.0.4 (versi berapa aja ga masalah), bagi yang tidak ada kompi atau lapie 2 silahkan gunakan virtual Box aje.. hehe !!

Konfigurasi :
1. Disini ane dah anggap kk dah setting modem smart supaya kedetect dengan benar
2. Instalasi V.Box (lwt terminal dengan menggunakan APT, atau sinaptyc manager).
3. Install XP sebagai host di V.Box (ane anggap ini udah pasti tau)
4. Mode bridge pada V.Box (karena ini 100% sama dengan kita akan koneksiin dengan OS lain yang terinstall di PC/Lapie bagi yang ada) dengan kabel UTP cross
4. Jadikan Ubuntu sebagai router dengan mengaktifkan IP forwading, ingat jadi root
 #vi /etc/sysctl.conf
5. Nah yang terakhir mebuat NAT dimana eth0 meng-NAT lewat ppp0
#iptables -t nat -A POSTROUTING -o ppp0 -j MASQUERADE 
6. Setting IP di guest XP, sesuaikan kelas dan range dengan IP Host Ubuntu yang diset di eth0, dengan IP host sebagi gateway.
7. Nah ini masalah ane tadi, ternyata ane ga masukin DNS di guest XP 

Dan untuk DNS Smart :
--> primary   DNS address 10.17.3.244--> secondary DNS address 10.17.3.245 
Sebenarnya DNS bisa juga menggunakan DNS google, intinya DNS jangan kosong aja.
atur DNS pertama IP Host Ubuntu, baru DNS ke-2 DNS smart ato DNS google juga bisa.

Sekian tutor Sharing Koneksi Internet dengan Linux !!

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 Blogger Unik Tips Unik Support By Blogger.com | Team By Reading Always Edited By Blog Unik.com |